Tak Tepati Janji Beri THR, Ribuan Petugas DKP Demo Kantor Walikota Batam
BATAM I EXPOSSIDIK.COM - Ratusan petugas dari Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Batam melakukan aksi demo di Kantor Pemerintah Kota Batam menuntut janji sang kadis yang akan memberikan Tunjangan Hari Raya (THR) satu bulan gaji, di Engku Putri (30/6)
Ratusan petugas kebersihan juga membawa mobil sampah beserta dengan sampahnya dan di parkir di halaman kantor walikota. Para petugas kebersihan terdiri dari wanita dan pria yang bekerja membersihkan sampah di Kota Batam.
Menurut salah seorang petugas yang enggan untuk di sebutkan jati dirinya mengatakan bahwa mereka pernah di janjikan akan di berikan tunjangan THT, tapi hingga saat ini belum juga di realisasikan.
"Kami ini sudah dijanjikan oleh kepala dinas bahwa kami akan mendapat THR selama satu bulan gaji, tapi hingga saat ini sudah mau dekat Lebaran belum juga di kasih. Mana janjinya," tanya salah seorang petugas kebersihan di depan Kantor Walikota Batam.
Yang kami minta, tuturnya, adalah janji sang Kadis Sulaiman untuk memberikan tunjangan, jadi jangan ngomong doang dan cari populeritas sementara kami tidak di perhatikan, ucapnya.
Sampai berita ini dinaikkan belum ada pejabat terkait yang bisa dikonfirmasi mengingat ada beberapa perwakilan dari pekerja yang menghadap Walikota.(Ag/sidik)
Ratusan petugas kebersihan juga membawa mobil sampah beserta dengan sampahnya dan di parkir di halaman kantor walikota. Para petugas kebersihan terdiri dari wanita dan pria yang bekerja membersihkan sampah di Kota Batam.
Menurut salah seorang petugas yang enggan untuk di sebutkan jati dirinya mengatakan bahwa mereka pernah di janjikan akan di berikan tunjangan THT, tapi hingga saat ini belum juga di realisasikan.
"Kami ini sudah dijanjikan oleh kepala dinas bahwa kami akan mendapat THR selama satu bulan gaji, tapi hingga saat ini sudah mau dekat Lebaran belum juga di kasih. Mana janjinya," tanya salah seorang petugas kebersihan di depan Kantor Walikota Batam.
Yang kami minta, tuturnya, adalah janji sang Kadis Sulaiman untuk memberikan tunjangan, jadi jangan ngomong doang dan cari populeritas sementara kami tidak di perhatikan, ucapnya.
Sampai berita ini dinaikkan belum ada pejabat terkait yang bisa dikonfirmasi mengingat ada beberapa perwakilan dari pekerja yang menghadap Walikota.(Ag/sidik)